JPIP
Dana Jumbo Plus Antusiasme Warga
Kabupaten Gresik Peraih Otonomi Award Bidang Sanitasi Kawasan industri pasti berpacu dengan problem lingkungan. Ledakan penduduk juga berekses limbah. Plus, kebiasaan buruk masyarakat. Tapi, Pemkab Gresik tak menyerah. Berikut laporan Rosdiansyah dan Mi’rojul Huda dari JPIP. PERTUMBUHAN industri di Gresik berekor dengan membanjirnya warga baru dari para pekerja. Ditambah penduduk yang sudah ada, aneka peluang […]
Terilhami Grameen, Bukti Solidaritas Duafa
Kabupaten Jember, Pemenang Otonomi Award Kategori Kesinambungan Inovasi Ekonomi Bank gakin jadi gerakan masif justru karena ”mengorangkan” si miskin yang akan dientas. Dimulai dari wilayah yang masuk daftar hitam bank. Kenapa BI pernah menegur? Berikut ulasan Haikal Zamzami dari JPIP. ADA bank unik dan menyentuh hati di Jember. Nasabahnya kebanyakan perempuan dari keluarga miskin, namun […]
Puskesmas tanpa Kertas, Bangkitkan ”Susi”
Kabupaten Lumajang, Peraih Otonomi Awards 2014 Kategori Keberlanjutan Inovasi Pelayanan Publik Banyak kisah unik dalam keberlanjutan inovasi pemenang Otonomi Award (OA) yang diperkukuh oleh Kabupaten Lumajang. Ada lelaki yang dominan memimpin posyandu, juga puskesmas tanpa kertas. Berikut intisari riset oleh Redhi Setiadi dari JPIP. RENTANG 2004–2013, Kabupaten Lumajang berhasil meraih tiga kali OA dari JPIP […]
