29 Jan, 2026
5 mins read

RI Sampai Final, Perlu Belajar ke Tetangga

Dari Forum dan Awards Pelayanan Publik PBB di Kintex, Seoul, Korea Selatan Inovasi pemerintahan mendapat panggung di badan dunia PBB. Indonesia bisa ’’berbicara’’ dengan menempatkan lima finalis. Berikut laporan Rohman Budijanto dari The Jawa Pos Institute of Pro-Otonomi (JPIP) dari UNSP Forum di Seoul. PIALA Dunia turut mengilhami acara para inovator pelayanan publik pemerintahan yang […]

6 mins read

Tanggapi dan Seriusi Saran Auditor

Menebar Manfaat Konkret Audit Uang Negara untuk Rakyat Benih-benih open government, antara lain,ditebarkan melalui audit yang kian ketat. Bagaimana audit bisa bermanfaat konkret buat rakyat? Berikut catatan Nur Hidayat dari The Jawa Pos Institute of Pro-Otonomi (JPIP). ”PEMERINTAHAN terbuka adalah sunatullah. Tidak bisa dihindari.” Penegasan ini di sampaikan Ketua Komisi Informasi Pusat (KIP) Abdulhamid Dipopramono […]

7 mins read

Terpenting, Buah Nyata ke Rakyat

Menjaga Kepeloporan Global Pemerintahan Terbuka di Ambang Suksesi Indonesia menjadi pelopor global keterbukaan pemerintahan. Ternyata, ide besar ini terwujud cukup dari komunikasi SMS dengan SBY. Mengapa ada negara yang mundur? Berikut catatan dari Konferensi OGP Regional Asia-Pasifik di Bali. GERAKAN Open Government Partnership (OGP) adalah penanda penting pencapaian Indonesia. Kepeloporan Indonesia dalam membentuk organisasi yang […]